Pengaruh Konsumsi Susu Formula Terhadap Karies Gigi

Authors

  • Ayu Wijaya STIKES Amanah Makassar
  • St Alfah STIKES Amanah Makassar
  • Yuli Restiyanti Politeknik Bhakti Kartini
  • Hartaty Hartaty Politeknik Sandi Karsa
  • Pariati Pariati STIKES Amanah Makassar
  • Rezqiqah Aulia Rahmat Universitas Bosowa Makassar

DOI:

https://doi.org/10.59585/bajik.v1i2.26

Keywords:

Konsumsi, Susu Formula, Karies Gigi, Anak Usia Prasekolah

Abstract

Susu formula adalah susu yang diproduksi oleh industri untuk keperluan asupan gizi pada sistem tubuh anak yang mengandung karbohidrat seperti sukrosa dan laktosa yang dapat mengakibatkan karies gigi pada anak usia prasekolah. Karies gigi merupakan salah satu gangguan kesehatan gigi yang mengalami pengapuran sehingga gigi mrnjadi keropos, berlubang bahkan patah. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh konsumsi susu formula terhadap karies gigi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian studi literature, dimana metode studi literature mencari data yang digunakan berasal dari textbook, journal, artikel ilmiah, literature review yang berisikan tentang Pengaruh Konsumsi Susu Formula Terhadap Karies Gigi. Hasil penelitian bahwa konsumsi susu formula berpengaruh terhadap karies gigi anak usia prasekolah. Kandungan karbohidrat seperti sukrosa dan laktosa dapat menyebabkan karies gigi dan jika terlalu sering mengonsumsi susu formula maka tingkat keparahan karies gigi semakin tinggi. Kesimpulan penelitian ini adalah faktor utama terjadinya karies pada anak usia prasekolah adalah dengan mengonsumsi makanan dan minuman kariogenik.

Author Biographies

Ayu Wijaya, STIKES Amanah Makassar

Program Studi Ilmu Keperawatan Gigi

St Alfah, STIKES Amanah Makassar

Program Studi Ilmu Keperawatan Gigi

Yuli Restiyanti, Politeknik Bhakti Kartini

Program Studi Administrasi Rumah Sakit

Hartaty Hartaty, Politeknik Sandi Karsa

Program Studi Ilmu Keperawatan

Pariati Pariati, STIKES Amanah Makassar

Program Studi Ilmu Keperawatan Gigi

Rezqiqah Aulia Rahmat, Universitas Bosowa Makassar

Program Studi Ilmu Kedoktertan

References

Andriyani M. N., Ayundana, P., & Mariyam (2015).Perilaku Ibu Dalam Perawatan Gigi Anak Dengan Kejadian Karies Gigi Anak Usia Prasekolah.Jurnal Keperawatan, Volume 7 Nomor 2, 28-33 September.

Angki, J., & Sainuddin. (2020). Hubungan Lamanya Pemberian Susu Formula Dengan Tingkat Keparahan Karies Gigi Pada Anak Usia 4-6 Tahun Di Tk Pancamarga Kecamatan Tanete Riattang Barat Kabupaten Bone.Media Kesehatan Gigi, Volume19 Nomor 1.

Azizah, I., & Yulinda, D. (2020). Konsumsi Susu Formula Terhadap Kejadian Karies Gigi Pada Anak Prasekolah Di Pgtkit Alhamdulillah Bantul Yogyakarta. Jurnal Midwifery Update (MU).

Cahyo, N. (2020). Gambaran Karies Dengan Kebiasaan Minum Susu Botol Pada Anak Balita.Jurnal Ilmiah Keperawatan Gigi (JIKG), Volume 1 Nomor 1 Maret.

Eddy, F. N., & Mutiara, H. (2015). Peranan Ibu Dalam Pemeliharan Kesehatan Gigi Anak Dengan Status Karies Anak Usia Sekolah Dasar.Majority, Vollume 4 Nomor 8 November.

Jumriani, J. (2019). Gambaran Pengetahuan Orang Tua Terhadap Kejadian Rampan Karies Pada Siswa Di TK Karya Kota Makassar. Media Kesehatan Gigi: Politeknik Kesehatan Makassar, Volume 18 Nomor 1.

Maftuchah, Afriani, I.A., & Maulida, A.,(2017). Faktor Yang Mempengaruhi Penggunaan Susu Formula Sebagai Pengganti Asi Eksklusif. Jurnal Smart, Volume 4 Nomor 2 Desember.

Purwaningsih, A., Sudaryanto, A., Widodo, A. (2016) Pengaruh Pemberian Susu Formula Menggunakan Botol Susu (Dot) Terhadap Kejadian Rampan Karies Pada Anak Prasekolah Di Kelurahan Pabelan

Sari, E. P. (2017). Hubungan Pemberian Susu Formula dengan Karies Gigi Pada Anak Prasekolah Di Tk Dayyinah Kids.

Downloads

Published

2023-03-30

How to Cite

Wijaya, A., Alfah, S., Restiyanti, Y., Hartaty, H., Pariati, P., & Rahmat, R. A. (2023). Pengaruh Konsumsi Susu Formula Terhadap Karies Gigi. Barongko: Jurnal Ilmu Kesehatan, 1(2), 187–189. https://doi.org/10.59585/bajik.v1i2.26

Most read articles by the same author(s)