Peran Sistem Informasi Rumah Sakit Tentang Unit Logistik Dalam Mendukung Operasional Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung

Authors

  • Ahmad Sidik Politeknik Piksi Ganesha, Indonesia
  • Sani Fitriyani Politeknik Piksi Ganesha, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.59585/bajik.v3i1.467

Keywords:

Logistics Management Information System, Logistics Unit Goods Delivery Process, Facilities and Infrastructure, Training Staff

Abstract

This research aims to build a management information system in logistics management at the hospital and also to evaluate the role of logistics information systems in supporting operations. The benefit is that it can help in overcoming the problem of delays in sending information data. The method used in this research is descriptive qualitative research. Data was collected through in-depth interviews with logistics managers. Data analysis shows that the Logistics Management Information System provides significant benefits in terms of transparency, accuracy, and operational efficiency. In this study the authors found several problems, namely: (1) In using SIRS, there are still many staff who do not understand how SIRS works (2) Devices in the hospital, especially computers in the logistics area, need to be updated (3) There is no significant training for staff, this makes it difficult for staff to adapt to new things. Based on the above problems, the authors try to provide several suggestions, namely: (1) The hospital should bring in people who are able to operate SIRS to teach staff so that staff understand how to use SIRS (2) Computer devices in logistics must be replaced and updated so that they are not slow, making the use of SIRS smooth (3) Hospitals should conduct gradual training for their special staff in logistics so that those who do not understand become aware and work becomes faster and more efficient.

Author Biographies

Ahmad Sidik, Politeknik Piksi Ganesha, Indonesia

Administrasi Rumah Sakit

Sani Fitriyani, Politeknik Piksi Ganesha, Indonesia

Administrasi Rumah Sakit

References

A. Dokumen

Menurut Undang-Undang Republik Indonesia No 44 tahun 2009 tentang rumah sakit, rumah sakit merupakan salah satu sarana kesehatan tempat menyelenggarakan upaya kesehatan dengan memberdayakan berbagai kesatuan personel terlatih dan terdidik dalam menghadapi dan menangani masalah medik untuk pemulihan dan pemeliharaan kesehatan serta mempunyai peranan yang penting untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat menurut (Lestari, dkk 2019) dalam (Faizal Ramadhan, 2020).

Menurut Perrmenkes Nomor 82 Tahun 2013 Sistem Informasi Manjaemen Rumah Sakit yang selanjutnya disingkat menjadi SIMRS adalah suatu sistem teknologi informasi komunikasi yang memproses dan mengintegrasikan seluruh alur proses pelayanan Rumah Sakit dalam bentuk jaringan koordinasi, pelaporan dan prosedur administrasi.

B. Buku Ilmiah

Arifin, Zainal. (2017). "Penerapan Sistem Informasi Manajemen Logistik dalam Meningkatkan Efisiensi Pengelolaan Stok Obat di Rumah Sakit Umum Daerah."Jurnal Manajemen Kesehatan Indonesia”.

Raharjo, Widodo. (2019). "Efektivitas Sistem Informasi Manajemen di Rumah Sakit dalam Mengurangi Kesalahan Pencatatan dan Distribusi Obat."Jurnal Sistem Informasi Kesehatan”.

Setiawan, Rudi. (2020). "Analisis Penerapan Sistem Informasi Manajemen dalam Pengelolaan Logistik di Rumah Sakit."Jurnal Manajemen Kesehatan”.

Heizer, Jay, & Render, Barry. (2014). “Operations Management: Sustainability and Supply Chain Management”. Jakarta: Salemba Empat.

Gaspersz, Vincent. (2011). “Manajemen Logistik: Pendekatan Supply Chain Management”. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Kaswan. (2016). *Manajemen Logistik dan Supply Chain*. Bandung: Alfabeta.

Kurniawan, Hadi. (2012). “Manajemen Rumah Sakit: Pendekatan Praktis” Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Permana, Teguh. (2018). “Sistem Informasi Manajemen: Teori dan Aplikasi”. Bandung: Penerbit ITB.

Suryadi, Dodi. (2015). “Manajemen Logistik: Teori dan Praktik”. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Nurdin, Ahmad. (2018). “Sistem Informasi Rumah Sakit: Konsep dan Aplikasi”. Bandung: Alfabeta.

Downloads

Published

2024-08-26

How to Cite

Sidik, A., & Fitriyani, S. (2024). Peran Sistem Informasi Rumah Sakit Tentang Unit Logistik Dalam Mendukung Operasional Rumah Sakit Muhammadiyah Bandung. Barongko: Jurnal Ilmu Kesehatan, 3(1), 30–43. https://doi.org/10.59585/bajik.v3i1.467